Di Kecamatan Dander, Sat Reskoba dan Sat Binmas Polres Bojonegoro Salurkan Bansos

Yudianto
Jajaran Polres Bojonegoro terus berbagi kepada warga kurang mampu dengan menyalurkan bantuan sosial (bansos) berupa paket sembako. Foto : Ist. Wafa. ResBjn.

BOJONEGORO, iNews.id – Polres Bojonegoro terus berbagi kepada warga kurang mampu dengan menyalurkan bantuan sosial (bansos) berupa paket sembako yang terkena imbas dari harga bahan pokok yang tidak stabil saat Ramadan.

Seperti yang dilakukan oleh Satuan Reserse Narkoba (Sat Reskoba) dan Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Bojonegoro menyalurkan bansos kepada warga kurang mampu di Desa Ngulanan Kecamatan Dander  Kabupaten Bojonegoro, Sabtu(8/4/2023) pagi.

“Bansos ini ditujukan untuk warga yang membutuhkan atau kurang mampu yang terkena imbas dari harga bahan pokok yang tidak stabil pada bulan Ramadhan,” ucap Kanit idik II Satresnarkoba, IPDA Tian Anggoro saat dikonfirmasi.



Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network